Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2021

Materi Agama Katolik

KISI-KISI AGAMA KELAS VII PAT GENAP 2024

  Disajikan teks Kitab Suci, 1 Korintus 13: 1-13. Peserta didik dapat menunjukkan hal yang nilainya paling tinggi menurut santo Paulus dalam perikop tersebut. Disajikan teks Kitab Suci. Siswa mampu menunjukkan modep persahabatan antara Jonathan dan Daud. Disajikan teks Kitab Suci, Injil Yohanes 7:53-8:1-11. Siswa mampu menyebutkan Sikap Yesus terhadap  perempuan yang kedapatan berbuat zinah berdasarkan Injil  Yohanes 7: 53-8:1-11. Disajikan teks Injil Yohanes 10:14: “ Akulah gembala yang baik, dan Aku mengenal domba-dombaKu dan domba-dombaKu mengenal Aku”.  Siswa dapat menunjukkan siapa domba-domba yang dimaksudkan oleh Yesus dalam teks tersebut. Siswa dapat menunjukkan kalimat  yang tepat untuk melengkapi teks Injil Yohanes 15: 17. Siswa dapat menunjukkan sifat-sifat kasih menurut Rasul Paulus suratnya kepada orang Korintus ( 1 Korintus 13: 4-8)   Siswa dapat menunjukan istilah atau sebutan pengampunan Tuhan atas seseorang dalam penerimaan Sakramen Tobat melalui imam. Peserta didik m

GEREJA SEBAGAI UMAT ALLAH

Gambar
A.      Arti dan Makna Gereja sebagai Umat Allah Istilah “Umat Allah” sudah digunakan dalam Perjanjian Lama yang kemudian dimunculkan dan dihidupkan kembali oleh Konsili Vatikan II setelah sekian lama Gereja menjadi terlalu hierarkis; didominasi oleh kaum rohaniwan dan awam yang adalah mayoritas dalam Gereja agak terdesak ke pinggir. Dengan paham Gereja sebagai Umat Allah, diakui kembali kesamaan martabat dan peranan semua anggota Gereja. Semua anggota Gereja memiliki martabat yang sama, hanya berbeda dalam hal fungsi. Menurut Minear, umat Allah adalah umat yang kepadanya Allah mengutus Anak-Nya sebagai Penyelamat dan Raja. Umat Allah tidak lepas dari kelahiran Yesus atau PelayananNya, dan dari pesta Perjamuan Kudus atau Kebangkitan atau bahkan keturunan Roh pada hari Pentakosta. [5]  Tetapi juga harus diingat bahwa Umat Allah juga tidak bisa lepas dari perjanjian yang mana aktivitas Allah dalam zaman Abraham dan Musa. Kenyataan ini, tentu tidak mengecualikan realitas pemilihan atau me

AKU CITRA ALLAH YANG UNIK

  Pengertian kata “Citra”  ❖ Kata “Citra” dapat diartikan sebagai gambaran (image) yang menunjuk pada  identitas atau ciri seseorang atau kelompok.  ❖ Kata “Citra” biasanya juga dikaitkan dengan suatu nilai yang dianggap ideal  dan baik, dan umumnya terkait erat dengan tindakan, sifat atau karakter  seseorang.  ❖ Istilah “Citra” juga mempunyai makna keserupaan, gambaran atau kemiripan  antara seseorang atau kelompok yang dicitrakannya.  ❖ Istilah “Citra” merupakan perpaduan arti dari kata-kata “Gambar” dan “Rupa”  Allah menciptakan segala sesuatu, termasuk manusia baik adanya. Manusia menjadi  ciptaan yang termulia dari segala makhluk hidup. Dunia beserta isinya diserahkan  kepada manusia. Karena akal-budinya, manusia tidak hanya mampu  mempertahankan hidupnya dan mempertahankan jenisnya, tetapi juga mampu  memperkembangkan dan dan meningkatkan mutu hidupnya.  Manusia tidak hanya mampu menyesuaikan diri dengan lingkungannya, tetapi dapat  mengolah dan mengatur, merubah dan menguasai li