Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2021

Materi Agama Katolik

KISI-KISI AGAMA KELAS VII PAT GENAP 2024

  Disajikan teks Kitab Suci, 1 Korintus 13: 1-13. Peserta didik dapat menunjukkan hal yang nilainya paling tinggi menurut santo Paulus dalam perikop tersebut. Disajikan teks Kitab Suci. Siswa mampu menunjukkan modep persahabatan antara Jonathan dan Daud. Disajikan teks Kitab Suci, Injil Yohanes 7:53-8:1-11. Siswa mampu menyebutkan Sikap Yesus terhadap  perempuan yang kedapatan berbuat zinah berdasarkan Injil  Yohanes 7: 53-8:1-11. Disajikan teks Injil Yohanes 10:14: “ Akulah gembala yang baik, dan Aku mengenal domba-dombaKu dan domba-dombaKu mengenal Aku”.  Siswa dapat menunjukkan siapa domba-domba yang dimaksudkan oleh Yesus dalam teks tersebut. Siswa dapat menunjukkan kalimat  yang tepat untuk melengkapi teks Injil Yohanes 15: 17. Siswa dapat menunjukkan sifat-sifat kasih menurut Rasul Paulus suratnya kepada orang Korintus ( 1 Korintus 13: 4-8)   Siswa dapat menunjukan istilah atau sebutan pengampunan Tuhan atas seseorang dalam penerimaan Sakramen Tobat melalui imam. Peserta didik m

MATERI KELAS IX: BERAGAMA

Gambar
  Agama adalah:   v   Bentuk ungkapan nyata atas kepercayaan pada adanya Tuhan dan berperannya Tuhan dalam hidup seseorang. Ungkapan ini berupa tata upacara dan ibadah bersama orang-orang seiman, sifatnya mengikat, punya Kitab Suci dan aturan-aturan. v   Sistem kepercayaan kepada Allah yang mempunyai dasar Kitab Suci yang jelas serta mempunyai Panutan yang menjadi teladan hidup v   Sikap dasar menusia yang seharusnya terhadap Tuhan pencipta dan PenebusNya v   Bentuk-bentuk konkret lahiriah yang mengungkapkan hubungan dengan Allah yang tampak dalam jalannya aturan, upacara/ibadah, organisasi dan semuanya yang tampak sebagai gejala sosial Alasan manusia menganut agama adalah: 1.     Untuk menemukan rasa aman ketika menghadapi kesulitan di dalam hidupnya. 2.   Untuk memperoleh arti hidup 3.   Sebagai Pedoman dalam menentukan tindakan yang baik.   Dalam beragama ternyata umat memiliki sikap yang berbeda-beda seperti:   Sikap Eksklusif yaitu: v   Sikap yang memis

MATERI KELAS XII: MAKNA HIDUP MANUSIA

Gambar
  Makna Hidup Manusia Apa tujuan hidup manusia? Sesungguhnya Tuhan sendiri membimbing manusia untuk tujuan akhir hidupnya. Tuhan yang menciptakan kita menanamkan hati untuk kembali kepada-Nya, dari mana kita berasal dan kemana tujuan akhir tempat kita berpulang. Semua manusia umumnya mencari kebahagiaan. Tuhan merupakan merupakan sumber kebahagiaan hidup kita ketika kita mengalami cobaan hidup. Dalam Kitab Suci kita menemukan banyak pesan tentang makna hidup yang sangat bermakna. Yesus sendiri mengajarkan bahwa hidup kita sangan bermakna, sangat berharga apabila kita hidup sesuai kehendak Allah dengan demikian kita menjadi orang yang hidupnya penuh kebahagiaan (bdk Mat 5:3-12) Tantangan dari “Sabda-Sabda Bahagia “ agar kita membuka hati bagi Allah dan memperkenankan-Nya mengubah hidup kita. Tuhan Yesus memberikan kelegaan kepada mereka yang terpanggil untuk memasuki Kerajaan-Nya. Sekalipun hidup terasa sengsara, bernasib sial, dan tidak pernah nyaman akan dunia ini, namun sebagai pengi

ALLAH ADALAH SUMBER KESELAMATAN SEJATI

Gambar
Keselamatan adalah: Keadaan bebas dari penderitaan Contoh:  • Perjanjian lama : janji keselamatan itu terwujud dalam Peristiwa pembebasan bangsa Israel dari penindasan  Mesir • Perjanjian Baru: Janji keselamatan manusia terwujud dalam diri Yesus Kristus melaui wafat dan kebangkitanNya Sejak awal penciptaan, Allah menghendaki keselamatan bagi semua orang. Allah menyelamatkan manusia tanpa pandang bulu, karena dimata Allah semua manusia sama. Semua manuia diciptakan se-Citra dengan Dia Setiap orang apapun agama & latar belakangnya, selalu merindukan keselamatan, dengan kata lain keselamatan adalah dambaan, harapan dan keinginan semua orang.  Banyak orang pada akhirnya mencari dan menemukan “Agama”, karena pada hakikatnya agama itu memberikan jalan kearah keselamatan yaitu Tuhan sendiri. Ketika orang tidak mampu lagi mengatasi kehidupan hanya dengan mengandalkan harta, gengsi, jabatan atau kekuasaannya sendiri, akhirnya manusia teringat akan Sang Pencipta dan menyerahkan selu

YESUS KRISTUS SEBAGAI PEMENUHAN JANJI ALLAH

Gambar
  Allah telah merencanakan keselamatan bagi manusia sejak semula yaitu sejak manusia pertama jatuh ke dalam dosa. Dosa manusia disebabkan oleh kesombongan manusia. Karena Allah tidak ingin manusia dikuasai oleh belenggu dosa, ia lalu menjanjikan seorang juruselamat yg mampu membebaskan manusia. Janji Allah itu ditegaskan terus menerus melalui para nabi Beberapa perikop kitab suci megungkapkan Janji Allah kepada manusia: setelah manusia Adam dan Hawa berdosa, Allah menjanjikan keselamatan (Kej, 3: 8- 15). Janji ini dibuat setelah manusia pertama jatuh ke dalam dosa. Allah menjanjikan bahwa dosa dan kejahatan manusia akan dimusnahkan dan manusia akan mendapatkan keselamatan. Allah mengadakan perjanjian dengan: Nuh (Kej 9:8- 17), Abraham (Kej, 14:18-20; 15: 1-21; 17:1-27; 18: 1-15) Musa (Kel, 3 :6-7) Nabi Yesaya (Yes, 7:4) Dan nabi nabi lain Allah memenuhi janji-Nya. Allah tidak menghendaki  manusia jatuh dalam dosa. Janji Allah terpenuhi dalam diri Putra-Nya Yesus Kristus yg selama hidup