Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2023

Materi Agama Katolik

KISI-KISI AGAMA KELAS VII PAT GENAP 2024

  Disajikan teks Kitab Suci, 1 Korintus 13: 1-13. Peserta didik dapat menunjukkan hal yang nilainya paling tinggi menurut santo Paulus dalam perikop tersebut. Disajikan teks Kitab Suci. Siswa mampu menunjukkan modep persahabatan antara Jonathan dan Daud. Disajikan teks Kitab Suci, Injil Yohanes 7:53-8:1-11. Siswa mampu menyebutkan Sikap Yesus terhadap  perempuan yang kedapatan berbuat zinah berdasarkan Injil  Yohanes 7: 53-8:1-11. Disajikan teks Injil Yohanes 10:14: “ Akulah gembala yang baik, dan Aku mengenal domba-dombaKu dan domba-dombaKu mengenal Aku”.  Siswa dapat menunjukkan siapa domba-domba yang dimaksudkan oleh Yesus dalam teks tersebut. Siswa dapat menunjukkan kalimat  yang tepat untuk melengkapi teks Injil Yohanes 15: 17. Siswa dapat menunjukkan sifat-sifat kasih menurut Rasul Paulus suratnya kepada orang Korintus ( 1 Korintus 13: 4-8)   Siswa dapat menunjukan istilah atau sebutan pengampunan Tuhan atas seseorang dalam penerimaan Sakramen Tobat melalui imam. Peserta didik m

MATERI KELAS VIII: KEBANGKITAN YESUS

Gambar
Sengsara dan wafat Yesus bukan merupakan penghabisan dan kekalahan bagiNya,  sebaliknya Yesus bangkit, Dia menang atas maut dan atas kekuasaan dosa , jadi kematian  tidak mengakhiri hidup Yesus.    Pada hari apakah Yesus bangkit ?  Yesus bangkit pada hari ketiga, hari ketiga disini adalah hari ketiga setelah wafatNya. Yesus  wafat pada hari jumat sore, maka Ia bangkit pada hari minggu pagi (Mat28:1) Kebangkitan Yesus pada hari ketiga itu adalah sesuai dengan apa yang dikatakan dalam  Kitab Suci (Luk 24:27 dan 1 Kor 15:4) serta sesuai dengan apa yang disabdakan oleh Yesus  sendiri (Markus 9:31)  Apa dasarnya kita percaya bahwa Yesus sungguh bangkit ?  Dasar kepercayaan kita bahwa Yesus sungguh bangkit adalah:  ❖ Hal tersebut sudah diwahyukan dalam Kitab Suci (Yoh 20:9)  ❖ Para murid Yesus melihat kubur telah kosong dan yang tertinggal hanya kain  kafannya saja (Yoh 20:5 dan Luk 24:3)  ❖ Pewartaan malaikat bahwa Yesus telah bangkit (Yoh 20: 12-13)  ❖ Penampakan Yesus kepada para murid-mu

MATERI KELAS VIII:SENGSARA DAN WAFAT YESUS

Gambar
Sengsara atau penderitaan merupakan bagian tak terpisahkan dalam hidup manusia, karena hampir semua orang pernah mengalaminya walaupun dalam bentuk dan kadar penderitaan yang berbeda dan tidak jarang penderitaan tersebut dapat membawa kematian Penderitaan dapat diakibatkan oleh berbagai sebab, seperti:  Menderita akibat kesalahan sendiri  Menderita akibat kesalahan orang lain  Menderita sebagai kesediaan demi memperjuangkan sesuatu hal yang baik dan benar untuk kepentingan sendiri atau orang lain Penderitaan dapat ditanggapi orang secara berbeda, seperti: 1. Ada orang yang apabila menderita menjadi:  Putus asa/ putus harapan  Menyalahkan diri sendiri  Menyalahkan orang lain  Bahkan menyalahkan Tuhan Akibatnya:  Hidup terasa menjadi beban  Hidup menjadi tidak berarti  Muncul sikap dendam terhadap orang lain  Menjauh dari Tuhan  Bila akhirnya orang tsb mati, maka kematiannya seolah merupakan kematian tanpa arti dan akhir dari segala-galanya 2. Ada juga orang yang ketika mende

MATERI KELAS VIII: TANGGAPAN ATAS PEwARTAN YESUS

Gambar
TANGGAPAN ATAS PEwARTAN YESUS Pewartaan Yesus untuk menegakkan Kerajaan Allah mengundang reaksi yang beragam dalam masyarakat yahudi saat itu, ada yang menerima dan ada yang menolak, adapun meraka itu adalah: 1. Yang menerima Pewartaan Yesus  Orang Miskin dan Sederhana  Para pendosa yang mau bertobat  Orang-orang sakit  Kaum wanita dan anak-anak 2. Yang Menolak Pewartaan Yesus  Tokoh Agama (Para Imam kepala)  Tokoh Intelektual (Ahli Taurat)  Orang-orang Farisi  Para Penguasa  Orang-orang kaya yang memeras rakyat dan mapan Apapun yang dialami Yesus dalam mewartakan Kerajaan Allah dapat dialami oleh siapapun. Orang yang berbuat baik belum tentu akan diterima dengan baik, kadang-kadang penolakan yang menyakitkan yang diterima. Contoh : peristiwa tragis yang diterima para pekerja sosial dan orang yang berjuang menegakkan kebenaran dan keadilan harus menerima kenyataan pahit dalam hidupnya seperti:  Difitnah  Keluarganya diancam  Diteror  Bahkan nyawa menjadi taruhan atas perju

MATERI UJIAN PRAKTEK US SMP MARIE JOSEPH

Gambar
    CONTOH IBADAT SABDA Perhatian: Ibadat Sabda ini hanya contoh, Ditujukan untuk membuat ibadat sabda secara umum.  Pemimpin ibadat sabda  yang dicontohkan adalah seorang awam (bukan pastor).  Untuk kepentingan siswa-siswi dalam ujian praktik di sekolah Tidak terpaku pada contoh teks di bawah, siswa-siswi dapat mengembangkannya sendiri sesuai tema masing-masing.   Langkah paling awal:  Pahamilah tema yang akan kalian angkat dan tentukan apa yang menjadi focus. Perumusan judul dapat diambil dari teks kitab suci maupun dari penggalian makna tema itu sendiri. contoh: Ibadat sabda dengan tema "Menjadi Pewarta Injil dalam Keberagaman" dapat merumuskan judul "Orang Muda Katolik, Hidupi Sabda dalam Keberagaman!" maupun judul lain. Langkah berikutnya adalah memilih lagu yang tepat untuk pembuka: Lagu pembuka hendaknya mencerminkan sikap siap diri untuk menerima sabda Allah dan merayakan kehadiran Allah bersama umat yang hadir. Keterangan: P: P emimpin ibadat L: Pembaca doa

MATERI UJIAN PRAKTEK UJIAN SEKOLAH SMA MARIE JOSEPH

Gambar
  CONTOH IBADAT SABDA Perhatian: Ibadat Sabda ini hanya contoh, Ditujukan untuk membuat ibadat sabda secara umum.  Pemimpin ibadat sabda  yang dicontohkan adalah seorang awam (bukan pastor).  Untuk kepentingan siswa-siswi dalam ujian praktik di sekolah Tidak terpaku pada contoh teks di bawah, siswa-siswi dapat mengembangkannya sendiri sesuai tema masing-masing.   Langkah paling awal:  Pahamilah tema yang akan kalian angkat dan tentukan apa yang menjadi focus. Perumusan judul dapat diambil dari teks kitab suci maupun dari penggalian makna tema itu sendiri. contoh: Ibadat sabda dengan tema "Menjadi Pewarta Injil dalam Keberagaman" dapat merumuskan judul "Orang Muda Katolik, Hidupi Sabda dalam Keberagaman!" maupun judul lain. Langkah berikutnya adalah memilih lagu yang tepat untuk pembuka: Lagu pembuka hendaknya mencerminkan sikap siap diri untuk menerima sabda Allah dan merayakan kehadiran Allah bersama umat yang hadir. Keterangan: P: P emimpin ibadat

PENDAFTARAN CALON PENULIS SOAL TINGKAT SD SAMPAI SMA

https://s.id/penulis-soal-2023 Mau Nulis Soal dan Dibayar, Cek Syarat dan Tanggal Seleksi Penulis Soal Tes Terstandar Tahun 2023 Dari Kemendikbud *Pendaftaran/registrasi secara online mulai tanggal 9 s.d. 13 Januari 2023* Persiapkan file yang diperlukan👍🏻 https://s.id/penulis-soal-2023 #kami mohon bantuan Saudara untuk menginformasikan seleksi ini kepada guru-guru di wilayah Saudara